Bersama Warga Tembok Penahan Tanah Di Bangun Dengan Swadaya Masyarakat

Bogor | Citranewsindonesia.Com – Rabu 01 november 2022 bersama warga RT03/05 kelurahan muarasari kecamatan bogor selatan, bergotong royong membangun tembok penahan tanah yang sering mengakibatkan longsor dan mengancam pengguna jalan. Jalan ini menghubungkan kp. balubursari dengan arah jalan ciawi.

Ketua RW 05 Wahidin mengatakan” ini adalah kegiatan swadaya masyarakat, dari desa beberapa kali di ajuin pembangunannya melalui LPM (lembaga pemberdayaan masyarakat)desa. Tapi sampai sekarang tak ada respon malah di janjikan tahun depan sedangkan, jalan longsor dan mengancam pengguna jalan ujarnya.

BACA JUGA :  Santunan Duka Pemkab Nias Barat Lolos Penilaian Substansi Pertama Lomba Inovasi Daerah Tahun 2022

salah seorang tokoh masyarakat setempat juga mengatakan” dulu jg pernah saya ikut dengan LPM (lembaga swadaya masyarakat) mengukur pembangunan tembok penahan ini tapi sampai sekarang belum ada kegiatan pembangunannya.

Ketika wartawan CitraNewsIndonesia.com juga menginformasi kegiatan tersebut kepada Rt 03 Shopian, membenarkan bahwa tembok penahan yang sekitar 12 meter itu adalah, swadaya masyarakat bukan dari pemerintah, selaku Rt saya berterima kasih kepada masyarakat yang telah ambil bagian dalam pembangunan dari segi materi yg menyumbangkan dana, ataupun tenaga semoga kekompakan warga dan pemuda khususnya di Rt 03 berjalan dengan baik sehingga pembangunan-pembangunan seperti ini dapat terselesaikan ucapnya mengakhiri.

BACA JUGA :  Puluhan Anggota PKK Ciputat Timur Diberikan Pembinaan Dasawisma

(Roy gulo)

Facebook Comments

Redaksi Citranews

Media Online

Mungkin Anda Menyukai