Walikota Jaktim, M.Anwar Monitor Pembuatan Sumur Resapan Di Kramatjati

Jaktim | Citranewsindonesia.Com – Walikota Jaktim,M.Anwar Monitor Pembuatan Sumur Resapan di Kelurahan Kramatja dan Kelurahan Dukuh,Kecamatan Kramatjati,Jaktim, Selasa (27/9-2022).

Di kelurahan kramatjati Walikota Jaktim,M.Anwar beserta jajarannya meninjau pembuatan sumur resapan dilingkungan RS Restu Kasih di Rw 01 Jl.Raya Bogor.

Walikota Jaktim,M.Anwar ingin memastikan pembuatan sumur resapan yang dilakukan warga masyarakat dilingkungan warga Rw 01 kelurahan kramatjati itu.

Di lingkungan RS Restu Kasih itu ada 4 sumur resapan dengan kedalaman 20 meter yang dibuat oleh warga Rw 01 kelurahan kramatjati itu.

BACA JUGA :   Pemilihan Calon Anggota Dekot Jaktim, Di Kelurahan  Tengah Berjalan Lancar

Walikota menjelaskan program Pemkot Jaktim di tiap kecamatan pembuatan sumur resapan 200 sumur resapan bulan Desember mendatang pembuatan sumur resapan diharapkan tuntas semuanya katanya.

Di tempat terpisah Lurah Kramatjati,Karman mengatakan untuk pembuatan sumur resapan telah dibuat 19 sumur resapan dan untuk kedalaman 20 meter itu kita tentukan dengan kultur tanahnya katanya.

BACA JUGA :   PN Cilacap Diduga Keliru Menolak Gugatan Pemohon Nilai Ganti Rugi, Warga Ajukan Kasasi

Ketua Rw 01 Kelurahan Kramatjati,Tuntun mengatakan pembuatan sumur resapan lingkungan yang ada genangan air sangat bermanfaat untuk mengurangi genangan air katanya kepada Citranewsindonesia.Com Selasa (27/9-2022) di Rw 01.

(Horison P)

Facebook Comments

Horison Pandia

Biro Jakarta Timur

Mungkin Anda Menyukai

IKUTI CITRANEWS OK TERIMAKASIH