Pelantikan Presiden Sukses,Ketua MUI Banten Apresiasi Pengamanan TNI-Polri

Banten,Citranewsindonesia– Ketua Majelis Ulama Indonesia Provinsi Banten (MUI Banten) sekaligus ketua Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB Banten) A.M Romly menyampaikan rasa syukur bahwa Republik Indonesia telah mendapatkan pemimpin baru dapat membawa perubahan yang positif dan mensejahterakan rakyatnya.

“Alhamdulillah Rasa Syukur kepada Allah SWT dalam Pelaksanaan Rangkaian Pemilu 2019, Dapat Berjalan Dengan lancar Aman dan Kondusif kita sudah mendapatkan pemimpin bangsa kedepan yang dapat mewujudkan NKRI yang lebih maju. Semoga pimpinan kita senantiasa mendapatkan lindungan dari Allah SWT,” Katanya saat ditemui awak media diruang kerjanya, selasa (22/10/2019).

BACA JUGA :   Peringati HGN Dan HUT PGRI Ke-74 Tahun 2019,Guru Dan Sekolah Di Sergai Terima Penghargaan Tingkat Provinsi Sumut

Kemudian ia menyampaikan apresiasi upaya jajaran Polri dan TNI dalam menciptakan situasi yang aman dan kondusif sehingga proses pesta demokrasi dari awal sampai akhir pelaksanaan, yang ditutup dengan Pelantikan Presiden RI berjalan lancar.

BACA JUGA :   Smpn 19 Tangerang Selatan Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 

“Terimakasih kepada seluruh jajaran TNI dan Polri dalam mengamankan pesta demokerasi masyarakat Indonesia,” Imbuhnya.

(Rilis)

Facebook Comments

Redaksi

***

Mungkin Anda Menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

IKUTI CITRANEWS OK TERIMAKASIH